Sempat Ditutup Saat Pandemi, Indonesia dan Malaysia Telah Aktifkan Lagi 14 Pos Perbatasan Pasca Covid-19

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 12 Oktober 2023 - 15:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan Menteri Pertahanan Malaysia Dato’ Seri Utama Haji Mohamad Bin Haji Hasan. (Dok. Tim Media Prabowo)

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan Menteri Pertahanan Malaysia Dato’ Seri Utama Haji Mohamad Bin Haji Hasan. (Dok. Tim Media Prabowo)

HARIANBOGOR.COM – Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto mengungkapkan bahwa RI dan Malaysia telah mengaktifkan kembali pos perbatasan bersama yang sempat ditutup karena pandemi Covid-19.

Hal ini merupakan salah satu pencapaian penting hubungan pertahanan kedua negara.

Hal ini disampaikan Prabowo Subianto saat melakukan pertemuan dengan Menteri Pertahanan Malaysia Dato’ Seri Utama Haji Mohamad Bin Haji Hasan.

Pertemuan berlangsung di saat sidang ke-43 General Border Committee (GBC) Malaysia-Indonesia (Malindo) di Jakarta, Kamis, 12 Oktober 2023.

“Kami berhasil mengaktifkan kembali pos perbatasan bersama antara Angkatan Bersenjata Malaysia dan Tentara Negara Indonesia.”

Baca artikel lainnya di sini: Kementerian LHK Tanggapi Soal Kabar Asap Karhutla dari Indonesia yang Masuki Wilayah Malaysia

“Setelah penanggulangan pandemi Covid-19. Kita sudah hidupkan pos-pos perbatasan bersama yang tertutup karena Covid-19,” kata Prabowo Subianto.

Lebih lanjut, Prabowo Subianto menyebut pos perbatasan yang dibuka itu berjumlah 14 titik. Keduanya juga menjajaki kemungkinan penambahan pos lainnya.

“Kami sedang berunding mungkin ada penambahan pos lagi,” kata Prabowo Subianto.

Adapun capaian lainnya yang patut disoroti adalah keberhasilan mobilisasi patroli bersama antara instansi kedua negara melalui mekanisme coordinated patrol yang dilakukan secara bersama.

“Kerja sama dan hubungan erat antara Indonesia dan Malaysia sangat memberikan manfaat yang besar terhadap kedua negara dalam menjaga keamanan dan keselamatan di kawasan.”

“Kami bertekad hubungan baik ini akan kami tingkatkan untuk mengokohkan kerja sama agar maksimal,” tutur Menhan Malaysia.

Sidang ke-43 GBC Malindo ini juga diisi dengan kegiatan peluncuran buku 50th GBC Malindo.

Buku ini mencatat sejarah pertemuan dan pencapaian GBC Malindo selama setengah abad dan menggambarkan bagaimana kerja sama Indonesia dan Malaysia.

Kerja sama itu telah mengatasi berbagai tantangan dan ancaman yang perlu diperhatikan dan diwaspadai dengan sesama.***

Berita Terkait

Menhan Prabowo Subianto Sebut Kita Ingin Damai dan Tetap Merdeka, Soal Kebutuhan Pertahanan
Batas Usia Capres Cawapres 40 Tahun atau Pengalaman Jadi Kepala Daerah Digugat Mahasiswa Fakultas Hukum
Soal Bantuan Hukum Terhadap Firli Bahuri, Nawawi Pomolango: Kami akan Bicarakan dengan Pimpinan KPK
Sapu Langit Communications, Mitra Strategis untuk Hadapi Masalah Komunikasi Korporasi Anda
Green Energy dan Zero Emission, TKN Ungkap Makna Bus Listrik yang akan Antar Prabowo – Gibran ke KPU
Jasa Siaran Pers Layani Penayangan Press Release dengan Konten Video Secara Serentak di Puluhan Media
Dukung Terciptanya Perdamaian di Myanmar, Prabowo Subianto: Indonesia Dorong Negara-negara ASEAN
Menhan Prabowo Subianto Tegaskan Pentingnya Menjaga Perdamaian Melalui Good Neighbors Policy
Harian Indonesia Group (HIG) mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release, content placement, dan iklan. Penting untuk instansi, organisasi, dunia bisnis, dan tokoh publik. Kerja sama, hubungi: 08531-5557788

Berita Terkait

Kamis, 30 November 2023 - 09:46 WIB

Cegah Masyarakat dari Informasi Hoax, Ketua DPD ADKI Jabar Yulham Siap Dirikan Posko Antihoax di Desa-desa

Senin, 27 November 2023 - 09:24 WIB

Capres Anies Baswedan Kritik Food Estate Presiden Jokowi, Begini Tanggapan TKN Prabowo – Gibran

Jumat, 24 November 2023 - 20:26 WIB

Dari Joget Hingga Tirukan Suara Harimau, Inilah Aksi Lucu Calon Presiden Prabowo di Muhammadiyah

Senin, 20 November 2023 - 20:19 WIB

Prabowo – Gibran Dapat Dukungan dari Gerakan Mahasiswa yang Tergabung di Barisan Pelopor Milenial Nusantara

Minggu, 12 November 2023 - 16:04 WIB

Gibran Rakabuming: Kalau Mereka Nyinyir Terus Tidak Berhenti Fìtnah, Itu Artinya Mereka Panik.

Kamis, 9 November 2023 - 09:26 WIB

Tanggapi Tudingan MK Sebagai Mahkamah Keluarga, Anwar Usman: Fitnah yang Amat Keji dan Kejam

Rabu, 8 November 2023 - 08:32 WIB

Alasan Terjun ke Politik, Prabowo: Untuk Bangun Kesejahteraan dengan Manfaatkan Kekayaan Alam

Senin, 6 November 2023 - 15:40 WIB

Tak Peduli dengan Hinaan Elit Partai Politik, Prabowo Subianto: Lebih Baik Saya Dicintai Rakyat Desa

Berita Terbaru