Carlo Saba, Salah Satu Pendiri Grup Musik Kahitna dan Salah Satu Vokalisnya Meninggal Dunia

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 20 April 2023 - 08:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyanyi Carlo Saba. (Instagram.com/@carlo_saba)

Penyanyi Carlo Saba. (Instagram.com/@carlo_saba)

HARIANINDONEISA.COM – Penyanyi Carlo Saba yang merupakan salah satu vokalis dan pendiri grup musik Kahitna, dikabarkan telah meninggal dunia, menurut keterangan tertulis yang dibagikan oleh Yovie Widianto di Jakarta, Rabu 19 April 2023.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

“Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Roji’un. Sahabatku Carlo Saba berpulang. Kami sekarang berkumpul menuju rumah duka.”

“Mohon dimaafkan segala kesalahan dan mohon doa agar mendapat tempat terbaik di sisi-Nya. Aamiin,” kata Yovie.

Kabar serupa juga dibagikan oleh Andien melalui akun media sosialnya di Instagram dan Twitter pada Rabu.

“Turut berduka yang mendalam atas berpulangnya kakak dan sahabat kita semua, Mas @carlo_saba,” tulis Andien melalui unggahan Instagram Story-nya.

“Semoga beristirahat dengan tenang di sisi-Nya. Dan keluarga yang ditinggalkan serta Kahitna diberikan ketabahan luar biasa. Aamiin,” imbuh penyanyi itu.

Carlo dikenal sebagai salah satu vokalis Kahitna bersama Hedi Yunus dan Mario Ginanjar.

Bersama dengan grup musik ini, dia telah berkarya melalui beberapa album di antaranya termasuk “Cerita Cinta” (1994) dan “Cantik” (1995).

Selain berkarier di dunia musik bersama Kahitna, Carlo juga membentuk grup vokal pria dengan formasi yang diisi oleh adik-adiknya yaitu Marthin Saba, Denny Saba, dan Ivan Saba.

Carlo juga mengeluarkan album solo pop pada 2014 berjudul “Kepingan Cinta” yang terdiri dari 10 lagu termasuk lagu utama berjudul sama.

Dalam album ini, Carlo membawakan ulang salah satu hits Kahitna yaitu “Setahun Kemarin”.***

Berita Terkait

Kasus Siskaeee Dkk, Polda Metro Limpahkan Berkas 12 Orang Tersangka Produksi Film Porno ke Kejati DKI
Pedangdut Tisya Erni dan Pengusaha Aden Wong Mangkir dari Pangilan Polda Metro Jaya untuk Klarifikasi
PN Jakarta Selatan Tolak Gugatan Praperadilan Selebgram Siskaeee, Status Tersangka Dinyatakan Sah
Tiket Terbatas, Dapatkan Sekarang! Musical Evolution Intimate: Sounds of Celebration – Weird Genius Di Bekasi!
Harga Tiket Terakhir dan Final Lineup Muda Mudi Fest 1.0: Ayo Sambut Keseruan Musik!
Line Up Muda-Mudi Fest 1.0: Musisi Top Siap Pecahkan Panggung
POTRET: Sosok Super Penyanyi Marion Jola, Peraih Penghargaan Best New Asian Artist Indonesia dari Asia Mnet
Once Pastikan Tak akan Bawakan Lagu Dewa 19 dan Lagu-lagu Lain yang Diciptakan Ahmad Dhani
Harian Indonesia Group (HIG) mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release, content placement, dan iklan. Penting untuk instansi, organisasi, dunia bisnis, dan tokoh publik. Kerja sama, hubungi: 08531-5557788

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 13:44 WIB

Sebanyak 267 Rumah Warga Beberapa Wilayah Terdampak Bencana, Hari Ketiga Pasca Gempa Garut

Minggu, 28 April 2024 - 10:15 WIB

3 Rumah Rusak Berat, 21 Rusak Sedang, dan 34 Rusak Ringan, Bangunan Rusak Akibat Gempa Garut Bertambah

Minggu, 28 April 2024 - 09:27 WIB

Terkait Gempa 6,2 M di Wilayah Garut, Jabar, Inilah Penjelasan Resmi Badan Geologi Kementerian ESDM

Minggu, 28 April 2024 - 07:43 WIB

Sebelah Barat Daya Kabupaten Garut, Gempa Berkekuatan 6,5 Magnitudo Guncang Perairan Selatan Jawa Barat

Minggu, 28 April 2024 - 07:36 WIB

Akibat Aktivitas Sesar Cugenang, Gempa dengan Kekuatan Magnitudo 3,1 Landa Cianjur dan Sukabumi

Senin, 18 Maret 2024 - 08:50 WIB

Tradisi Damar Sewu Menyambut Malam Lailatul Qodar di Jawa Barat Telah Lama Terkubur

Jumat, 15 Maret 2024 - 13:25 WIB

Jabar Media Network Siap Berkolaborasi dengan Pers Daerah di Kota dan Kabupaten se Provinsi Jawa Barat

Rabu, 6 Maret 2024 - 15:47 WIB

Inilah Dampak yang Terjadi Akibat Pergerakan Tanah di Bandung Barat, Termasuk Bangunan SD Rusak Berat

Berita Terbaru